PENERAPAN METODE DEEP FIRST SEARCH (DFS) PADA SISTEM PAKAR PENYAKIT KUCING MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER

Penulis

  • Anik Sri Wahyuningsih STMIK CIKARANG Autor/in
  • Alan Januari STMIK CIKARANG Autor/in

Kata Kunci:

sistem pakar, penyakit kucing, , deep first search (DFS), codeigniter

Abstrak

Saat ini hewan kesayangan yang diminati oleh masyarakat adalah kucing. Banyak pemilik hewan tidak mengetahui cara merawat hewan kesayangan dengan baik. Hal ini dapat menyebabkan hewan kesayangan mereka terserang penyakit. Penelitian ini mengembangkan aplikasi sistem pakar untuk diagnosa penyakit kucing. Sistem pakar memiliki 11 basis pengetahuan tentang penyakit kucing. Sistem pakar dibangun dengan bahasa pemrograman PHP, framework CodeIgniter, dan DBMS MySQL. Sistem pakar memberikan output diagnosa dan penanganan pertolongan pertama penyakit pada kucing berdasarkan input gejala yang dilakukan oleh user. Sistem pakar yang dikembangkan berguna untuk membantu masyarakat dalam memperoleh informasi mengenai penyakit kucing beserta solusinya secara mudah dan cepat

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2020-09-28

Cara Mengutip

[1]
“PENERAPAN METODE DEEP FIRST SEARCH (DFS) PADA SISTEM PAKAR PENYAKIT KUCING MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER”, JIS, vol. 5, no. 2, pp. 64–68, Sep. 2020, Accessed: Jan. 16, 2026. [Online]. Available: https://simantik-panca-sakti.ac.id/index.php/simantik/article/view/64